Polres Kerinci Evakuasi Kendaraan Warga yang Terperosok di KM 12 Jalan Sungai Penuh – Tapan (Sumbar)

- Jurnalis

Senin, 7 April 2025 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Britainaja, Kerinci – Aksi tanggap darurat kembali ditunjukkan oleh jajaran Polres Kerinci. Pada Senin dini hari, 7 April 2025 sekitar pukul 01.30 WIB, personel Polsek Sungai Penuh bersama tim SAR Sabhara Polres Kerinci berhasil mengevakuasi sebuah kendaraan warga yang terperosok ke dalam parit di KM 12, arah Puncak, Jalan Sungai Penuh – Tapan (Sumatera Barat).

Baca Juga :  Perkuat Sinergitas, Karutan Hendra Novreli Kunjungi Wali Kota Sungai Penuh

Proses evakuasi dipimpin langsung oleh IPDA Perdata Ginting, bersama Aiptu A. Muajir dan Bripda Wanza Putra Dinata. Dengan menggunakan mobil dinas Polsek dan unit SAR, kendaraan berhasil ditarik keluar dalam kondisi aman.

Meski dilakukan di tengah malam, proses evakuasi berjalan lancar dan kondusif. Langkah cepat dan sigap ini mencerminkan kesiapsiagaan jajaran kepolisian dalam memberikan perlindungan dan pelayanan kepada masyarakat, kapan pun dibutuhkan.

Baca Juga :  Pasca Idul Fitri, Pasokan Bawang Merah Kembali Stabil, Harga Mulai Normal

Kegiatan tersebut juga menjadi wujud nyata komitmen Polres Kerinci dalam menjaga keselamatan pengguna jalan, khususnya di jalur rawan seperti KM 12 yang menghubungkan Sungai Penuh dengan wilayah Tapan di Sumatera Barat. (Wd)

 

Berita Terkait

Wisatawan Asal Bungo Meninggal Setelah Terpeleset di Air Panas Semurup
Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju, Ditemukan oleh Tim SAR Gabungan
Tim SAR Gabungan Perluas Area Pencarian Remaja Hilang di Hutan RKE
Seorang Warga Diduga Terbawa Arus Sungai di Desa Suka Maju, Tim SAR Turun Tangan
Modus Tukar Uang THR, Pegawai BNI Life Insurance di Sungai Penuh Tipu Puluhan Warga hingga Ratusan Juta Rupiah
Putri Sulung Sapta Putra Dilantik Jadi Notaris, Warnai Pelantikan 37 Notaris Baru di Jambi
Tim SAR Kerahkan Drone Thermal Cari Remaja Hilang di Hutan Renah Kayu Embun
Upaya Pencarian Wira, Remaja Yang Hilang di RKE Belum Membuahkan Hasil
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 09:47 WIB

Wisatawan Asal Bungo Meninggal Setelah Terpeleset di Air Panas Semurup

Rabu, 16 April 2025 - 11:33 WIB

Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju, Ditemukan oleh Tim SAR Gabungan

Rabu, 16 April 2025 - 10:07 WIB

Tim SAR Gabungan Perluas Area Pencarian Remaja Hilang di Hutan RKE

Selasa, 15 April 2025 - 23:10 WIB

Seorang Warga Diduga Terbawa Arus Sungai di Desa Suka Maju, Tim SAR Turun Tangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:36 WIB

Modus Tukar Uang THR, Pegawai BNI Life Insurance di Sungai Penuh Tipu Puluhan Warga hingga Ratusan Juta Rupiah

Berita Terbaru