Momen Libur Panjang, Kawasan Wisata Bukittinggi di Padati Pengunjung

- Jurnalis

Jumat, 18 April 2025 - 22:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_2

Oplus_2

Britainaja, Bukittinggi – Kawasan wisata yang berada di Bukittinggi Sumatera Barat dipadatai wisatawan yang menghabiskan libur panjangnya di kawasan tersebut. Sejak pagi hingga malam hari, khususnya di seputaran Jam Gadang Bukittinggi yang merupakan Icon Sumatera Barat, terus didatangi wisatawan, baik lokal maupun manca negara.

Salah seorang wisatawan lokal asal Pekanbaru Riau yang sempat di wawancara media ini mengatakan, bahwa momen liburan kali ini dimanfaatkannya untuk menghabiskan dengan mengunjungi beberapa objek wisata di Sumatera Barat, khususnya di Jam Gadang ini.

Baca Juga :  PDAM Tirta Sakti Kerinci Imbau Warga Tampung Air Untuk Persediaan Idul Fitri

“Ini salah satu objek wisata favorit kami ketika menghabiskan waktu berlibur di Sumatera Barat ini, dan besok mungkin kami akan mengunjungi tempat wisata lainnya, masih di Sumatera Barat juga,” kata Erni, Jumat (18/4/2025).

Baca Juga :  Poco M7 Pro 5G Ramaikan Pasar HP Indonesia, Ini Spesifikasi dan Harganya

Disamping mengunjungi tempat-tempat wisata, tambah Erni, makanan di Sumatera Barat ini enak untuk dinikmati bersama keluarga.

“Makanan disini enak-enak,” singkat Erni menjelaskan.

Untuk diketahui, disamping tempat wisata, Jam Gadang ini juga memiliki sejarah yang berdirinya. Jika anda penasaran untuk mengetahuinya, silahkan habiskan waktu berlibur mu di Sumatera Barat. (Wd)

Berita Terkait

Festival Songkran di Thailand, 59 Orang Meninggal Dunia dalam 2 Hari Perayaan
Menpar Tanggapi Kebijakan Tump, Pariwisata Jadi Andalan Hadapi Tekanan Global
Melihat Kemeriahan Festival Balon Udara di Wonosobo Saat Libur Lebaran
14 Destinasi Wisata dengan Promo Tiket Masuk Selama Libur Lebaran 2025
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 08:39 WIB

Festival Songkran di Thailand, 59 Orang Meninggal Dunia dalam 2 Hari Perayaan

Senin, 7 April 2025 - 06:01 WIB

Menpar Tanggapi Kebijakan Tump, Pariwisata Jadi Andalan Hadapi Tekanan Global

Minggu, 6 April 2025 - 14:17 WIB

Melihat Kemeriahan Festival Balon Udara di Wonosobo Saat Libur Lebaran

Jumat, 28 Maret 2025 - 23:45 WIB

14 Destinasi Wisata dengan Promo Tiket Masuk Selama Libur Lebaran 2025

Berita Terbaru